Minggu, 07 Juni 2009

Kegiatan Praktek Kebidanan Komunitas di Kecamatan Tempuran, Kalisari, Kabupaten Magelang
Propinsi Jawa Tengah (Angkatan I 2009)

Akademi Kebidanan Gema Nusantara mengadakan PKK/PKMD di Kabupaten Magelang, dalam rangka memenuhi syarat kelulusan Pendidikan Bidan. Kegiatan tersebut di atas juga diikuti dengan City Tour ke Borobudur dan Yogyakarta.

Kegiatan PKK/PKMD 2009 terselenggara atas kerjasama Akademi Kebidanan Gema Nusantara dan BAPELKES DEPKES RI WILAYAH SALAMAN JAWA TENGAH.

Rencana PKK/PKMD 2010 akan diadakan di BAPELKES DEPKES RI SALAMAN ATAU MAKASSAR - SULAWESI SELATAN

MITRA KERJASAMA PKK/PKMD AKADEMI KEBIDANAN GEMA NUSANTARA ;

BAPELKES SALAMAN - MAGELANG
BAPELKES BANJARMASIN - KALIMANTAN SELATAN
BAPELKES MURNOJATI - MALANG - JAWA TIMUR
BAPELKES ANTANG - MAKASSAR
BPPK CILOTO - CIANJUR
BAPELKES DENPASAR - BALI
BAPELKES SAMARINDA - KALIMANTAN TIMUR
Ujian Akhir Praktek 2009 terselenggara atas kerjasama Pusat Pendidikan Tenaga Kesehatan Depkes RI dan Akademi Kebidanan Gema Nusantara

Prosedur Pengajuan PTT Profesi Bidan bagi Angkatan I (Lampung, Kalbar dan Bekasi)

Uji Kompetensi Profesi Bidan (Rencana Jangka Panjang)
Jadwal Pelaksanaan UAP 2009

Sosialisasi UAP 2009

Jadwal Uji Tulis

Jadwal Uji Praktek

Jadwal Ujian KTI

Optimis.... Berdoa dan Ikthiar....

Hasil UAP 2009